PEKANBARU – UPT Industri Pangan Olahan dan Kemasan, Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Riau melaksanakan “Kegiatan Peningkatan Kompetensi Membatik” , kegiatan dilaksanakan di Pekanbaru tanggal 24 s.d. 29 November 2023