KUANTAN SINGINGI – Terkait perlaksanaan pasar murah dalam rangka upaya stabilisasi
Harga beras, cabe, dan bawang putih menjelang HBKN Nataru 2023
Pelaksanaan pasar murah bersama Bulog dan kab/kota yang membidangi perdagangan
Tanggal 4 Desember 2023 antara lain :
Operasi Pasar di Lapangan Limuno Kab Kuantan Singingi dengan komoditi yang di jual :
- Beras Premium 3 ton
- Gula 1 ton
- Minyak 1.200 Liter
- Telur 150 papan
- Terigu 120
Bulog dengan 150 paket sembako(beras SPHP 5 kilo, gula 1 kg dan minyak 1 lt)