ROHUL – Terkait perlaksanaan pasar murah dalam rangka upaya stabilisasi Harga beras, cabe, dan bawang putih menjelang HBKN Nataru 2023
Tanggal 5 Desember 2023, Pasar Murah di Taman Kota Pasir Pangaraian Kab. Rohul, jumlah komoditi yg terjual :
- Beras 3 ton/300 krg
- Minyak 1.200 liter
- Gula 500 kg
- Telur 150 papan
- Tepung 120 kg